Postingan

pengetahuan pentingnya menjaga gigi dan mulut

Gambar
                                                         kegunaan garam untuk gigi                                             1. meringankan gejala sariawan  2. menjaga kesehatan gigi dan gusi                                         Pentingnya menjaga kesehatan gigi     gigi adalah suatu struktur berklasifikasi dan keras yang terdapat didalam mulut manusia dan fungsi utama dari gigi adalah untuk merobek,dan mengunyah makanan. Kesehatan gigi sangatlah penting, karena gigi yang rusak dan tidak di rawat akan  menyebabkan  rasa sakit,gangguan pengunyahan, dan dapat mngganggu kesehatan  tubuh lainnya.   Mulut merupakan  tempak pertama yang dimasuki makanan apabila tidak dibersikan dengan sempurna, sisa makanan yang terselip pada gigi bersama bakteri bertambah banyak, dan akan menimbulkan terjadinya plak. Yaitu lapisan lengkep, tipis dan  tidak bewarna, lapisan ini apabila semakin menumpuk akan dapat merusak gigi. untuk menjaga kesehatan gigi dapat dilakukan  seperti menyikat gigi teratur d

Materi tentang kesehatan gigi

Mengapa Kesehatan Mulut dan Gigi Harus Dijaga ? Mulut dan gigi merupakan bagian awal tubuh yang menerima makanan, cairan, dan juga salah satu organ yang terlibat dalam proses pencernaan. Ketika seseorang mengonsumsi makanan atau minuman tertentu, sebelum kedua hal tersebut ditelan, makanan dan minuman akan terlebih dahulu masuk mulut. Meski tertelan, masih ada zat yang mengendap di dalam mulut. Zat yang mengendap tersebut bisa saja memiliki kandungan bakteri atau kotoran di dalamnya. Jika bakteri dan kotoran tersebut dibiarkan mengendap, hal ini dapat meningkatkan risiko seseorang untuk terkena penyakit atau kondisi medis tertentu. Selain itu, gigi yang berfungsi untuk mengunyah makanan juga dapat menjadi sarang kotoran yang pada akhirnya menjadi plak atau karies. Jika plak tersebut dibiarkan, kotoran tersebut lama-kelamaan akan mengikis lapisan email pada gigi. Konsumsi minuman atau cairan asam yang berlebihan juga dapat merusak email gigi dan mengikisnya. Hal-hal tersebut lah y